LKIP ( Lomba Karya Inovasi Pelajar ) Ke-7 SMA Taruna Nusantara Magelang 2019 dilaksanakan pada tanggal 17-18 November 2019 bertempat di SMA Taruna Nusantara Magelang Jawa Tengah. Lomba Karya Ilmiah Remaja tersebut pertama kali diikuti oleh SMP Tarsisius I dan merupakan lomba tingkat Nasional. Maria Catherine Aurelia dan Priska Harieta Ayunandari yang didampingi oleh Ibu Luluk Ester Kristiningrum menjadi finalis dengan karya ilmiah nya yang berjudul “ Peri Mandi: Meningkatkan Kualitas Jajanan Empek-empek Melalui Tepung Garut dengan Ikan Lele.
About The Author
SMP Tarsisius 1
SMP Tarsisius 1 adalah Sekolah Menengah Pertama Katolik di Jakarta Pusat dengan Akreditasi A. Follow akun Instagram SMP di @smptarsisius1.